Morata Tegaskan Setia Dengan Real Madrid
Aga Deta | 28 Januari 2017 19:34
Bola.net - - Striker Real Madrid Alvaro Morata meredam spekulasi yang menyebut bahwa dirinya akan meninggalkan segera meninggalkan Santiago Bernabeu.
Morata dikabarkan tidak bahagia bermain di Madrid setelah jarang mendapat kesempatan bermain reguler sejak kembali dari Juventus di musim panas. Pemain Spanyol itu diminati banyak klub besar Eropa dan presiden Florentino Perez disebut bersedia menjualnya dengan harga 60 juta euro.
Namun, pemain 24 tahun itu menggunakan Instagram menegaskan kesetiaannya kepada klub raksasa Spanyol, serta mengunggah gambar dirinya saat latihan bersama .
Apa pun yang mereka katakan selalu #halamadrid! Ini adalah Madrid dan mari kita berjuang! Dengan @iscoalarcon dalam latihan hari ini!
Meski kesulitan bermain reguler, Morata masih mampu membuat 11 gol di semua ajang kompetisi musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alba Bahagia Lihat Real Madrid Tersingkir dari Copa del Rey
Liga Spanyol 27 Januari 2017, 23:45 -
Aubameyang Diminta Bertahan di Dortmund Oleh Lewandowski
Liga Eropa Lain 27 Januari 2017, 19:30 -
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Real Sociedad
Liga Spanyol 27 Januari 2017, 15:53 -
Prediksi Real Madrid vs Real Sociedad 30 Januari 2017
Liga Spanyol 27 Januari 2017, 15:47 -
Camacho: Aubameyang Layak Main di Madrid
Liga Spanyol 27 Januari 2017, 15:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39