Morata Ingin Cetak Gol untuk Madrid di Liga Champions
Editor Bolanet | 16 Agustus 2016 09:55
Morata dibeli kembali oleh Madrid dari Juventus di musim panas dan belum lama ini ia diperkenalkan sebagai pemain anyar tim di Bernabeu.
Bagi saya, itu adalah sensasi yang aneh, karena saya meninggalkan begitu banyak kawan untuk masuk final Liga Champions. Namun saya datang ke sini dengan motivasi untuk mencetak gol penting. Saya akan senang jika bisa mencetak gol untuk Madrid di semifinal Liga Champions, tutur Morata pada ESPN.
Saya kini ada di klub terbaik dunia dan jelas bahwa amat sulit untuk mencapai level ini. Namun sistem pemain muda di Madrid amat bagus dan saya ingin mengatakan pada semua pemain muda di Cantera bahwa mereka harus bekerja keras, karena ini bisa mereka lakukan.
Saya pergi dari sini tanpa memainkan pertandingan yang penting, namun kini saya sudah tumbuh lebih dewasa. [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pirlo Bantah Sebut Juventus Masih Tertawakan MU
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 23:23 -
Morata: Saya Pulang dan Lebih Dewasa
Liga Spanyol 15 Agustus 2016, 21:06 -
Chiellini: Masalahnya Bukan Tiga Atau Empat Bek
Liga Italia 15 Agustus 2016, 15:46 -
Juventus Harus Benahi Lini Pertahanan
Liga Italia 15 Agustus 2016, 15:30 -
Allegri Setuju Juventus Datangkan Fabregas
Liga Italia 15 Agustus 2016, 14:31
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39