Morata: Bermain di Madrid Adalah Pengalaman Terhebat
Rero Rivaldi | 22 Januari 2017 04:20
Bola.net - - Alvaro Morata mengatakan bahwa bermain untuk Real Madrid di Bernabeu merupakan sensasi terhebat yang pernah ia rasakan.
Sang striker pernah membela tim muda Los Blancos dan kemudian masuk tim utama, membantu kubu asuhan Jose Mourinho memenangkan La Liga di 2012.
Ia akhirnya pindah ke Juventus dan bermain dua musim di sana, memenangkan dua trofi Serie A, sebelum kembali ke Madrid, yang memutuskan untuk membelinya kembali di musim panas. Dan meski Morata masih menyimpan perasaan mendalam untuk Juve, ia tidak bisa membandingkannya dengan pengalaman bermain di Madrid.
Ketika saya masih kecil, saya pergi bersama orang tua saya ke Bernabeu, tutur Morata menurut Goal International. Saya ingat suatu hari kami menonton El Clasico dan saya bilang ke ayah saya: 'Suatu hari saya akan bermain di sini'.
Dan ternyata, saya berhasil melakukannya, dan itu adalah sensasi terhebat yang bisa dirasakan oleh seseorang.
Memang benar Juventus juga memiliki stadion yang luar biasa, namun ini Bernabeu, cukup lihat fotonya anda bisa merinding. Itulah impian saya dan saya cukup beruntung untuk bisa meraihnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Berharap James Rodriguez Segera Pulih
Liga Spanyol 21 Januari 2017, 23:00 -
Lawan Malaga, Madrid Harus Waspada Sayap
Liga Spanyol 21 Januari 2017, 16:56 -
'Payet Cukup Ber-skill Untuk Main di Real Madrid'
Liga Inggris 21 Januari 2017, 16:28 -
Aspas Tak Sadar Diludahi Sergio Ramos
Liga Spanyol 21 Januari 2017, 12:20 -
Zidane Kecewa Danilo Jadi Korban Cibiran di Santiago Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2017, 06:39
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39