Morata Bantah Balik ke Madrid
Editor Bolanet | 16 Mei 2015 18:10
Morata mencetak gol di dua leg semifinal Liga Champions musim ini untuk membantu sang juara Italia mengalahkan mantan klubnya dan masuk ke laga final yang akan digelar di Berlin pada Juni mendatang.
Pergi ke lapangan di Madrid dan Turin, saya merasa seperti sedang berlatih. Saya harus bekerja ekstra keras dan terus fokus. Ketika saya keluar dari ruang ganti di Bernabeu, saya mencoba melupakan semua kawan di Bernabeu, jelas Morata pada Canal Plus
Saya melihat mereka ada di mana-mana, namun saya adalah pemain Juventus dan saya melakukan pekerjaan saya. Gol tersebut memang membuat saya gembira, namun juga sedih. Itu merupakan gol paling menyakitkan yang pernah saya cetak. Saya ingin berterima kasih pada fans Madrid, yang selalu mendukung saya. Masa depan saya? Memikirkan Spanyol saat ini sama saja bersikap tidak sopan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beri Selamat, Mancini Yakin Inter Akan Sukses Seperti Juventus
Liga Italia 15 Mei 2015, 23:59 -
Conte Ucapkan Selamat Kepada Juventus
Liga Italia 15 Mei 2015, 23:55 -
Versus Juventus, Mancini Kecewa Inter Minus Hernanes dan Guarin
Liga Italia 15 Mei 2015, 21:34 -
Kontra Inter, Juventus Istirahatkan Lima Pemain Inti
Liga Italia 15 Mei 2015, 21:04 -
Bukan Gigitan, Inilah Kekhawatiran Chiellini Kepada Suarez
Liga Champions 15 Mei 2015, 20:45
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39