Montoya: Neymar Akan Menangkan Ballon d'Or
Rero Rivaldi | 16 Maret 2017 14:50
Bola.net - - Martin Montoya, mantan bek , mendukung eks rekan setimnya, , untuk memenangkan trofi Ballon d'Or di masa mendatang.
Neymar sendiri tengah dalam momen terbaiknya musim ini. Puncaknya terjadi ketika ia mencetak dua gol dan memberikan satu assist krusial ketika Barca membuat comeback terbesar dan menyingkirkan PSG di 16 besar Liga Champions.
Montoya sendiri bergabung dengan musim panas lalu dan ia bersama timnya akan menghadapi Barcelona di Camp Nou akhir pekan ini. Sementara itu, Neymar akan terus dipantau kondisinya, usai pekan lalu ia absen di laga melawan Deportivo La Coruna karena masalah otot.
Meski demikian, Montoya kemudian percaya bahwa bintang Brasil itu akan bisa terus tampil konsisten dan menunjukkan yang terbaik selama beberapa tahun mendatang.
Neymar tengah dalam momen yang amat baik. Dia amat sulit untuk dijaga. Dia adalah salah satu pemain terburuk yang bisa anda hadapi, tutur Montoya menurut Esport 3.
Ballon d'Or? Butuh beberapa tahun untuk bersaing di level tertinggi dan dalam beberapa tahun mendatang dia akan memenangkan trofi itu.
Barcelona kini tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara La Liga usai pekan lalu kalah 1-2 dari Depor di Riazor.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sevilla Pede Sampaoli Tak Akan Tergoda Barca
Liga Spanyol 15 Maret 2017, 17:43 -
Liga Champions 15 Maret 2017, 14:39
-
Luis Enrique Disebut Akan Kembali ke AS Roma
Liga Spanyol 15 Maret 2017, 13:50 -
Eks Madrid Kecam Performa Gomes di Barcelona
Liga Spanyol 15 Maret 2017, 13:20 -
Ribery Ogah Berikan Ballon d'Or ke Messi
Liga Eropa Lain 15 Maret 2017, 12:50
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39