Modric: Semoga Madrid Juara La Liga
Editor Bolanet | 13 Mei 2016 06:30
Real Madrid akan menghadapi Deportivo La Coruna pada jornada 38 La Liga akhir pekan ini. Mererka harus meraih kemenangan untuk bisa menjadi juara.
Namun kemenangan saja tidak akan cukup bagi Los Blancos. Mereka juga harus berharap Barcelona gagal meraih kemenangan saat bertemu Granada. Bagi Modric yang penting Madrid sudah berupaya sebaik mungkin.
Semoga saja kami bisa menjadi juara La Liga. Yang pasti kami akan bertarung sampai mati, melakukan semua yang kami bisa. Setelah itu, kami tinggal menunggu saja apa yang terjadi, terang Modric kepada Marca.
Madrid sendiri masih harus memikirkan pertandingan final Liga Champions musim ini. Mereka akan menghadapi Atletico Madrid di partai puncak nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
James Rodriguez Gagal Pindah ke Juventus
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 18:09 -
City dan Bayern Coba Goda Carvajal Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 15:08 -
Gelar La Liga, Messi Bisa Pecundangi Ronaldo 5-1
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 15:03 -
Absen Lawan Liverpool, Courtois Terserang Virus
Liga Inggris 12 Mei 2016, 11:40 -
Jese: Belum Waktunya Madrid Pikirkan Final
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 11:33
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10