Modric: Latihan Keras Benitez Akan Buat Madrid Sukses
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 12:01
Menurut pemain Kroasia, pendekatan anyar yang dibawa oleh mantan manajer Napoli tersebut akan memberikan sukses pada Madrid, yang musim lalu menutup kompetisi tanpa gelar juara sama sekali.
Kami amat antusias menyambut musim depan. Kami bekerja amat keras dan saya kira musim depan kami akan meraih banyak sukses. Kadang ada pemain yang tidak menyukai pendekatan terlalu taktis, namun memiliki satu pola tertentu di atas lapangan amat penting, tutur Modric pada reporter.
Saya tidak terkejut dengan latihan Benitez. Ini pertama kali saya bekerja dengannya dan saya merasa amat baik. Ia menuntut pemain mengeluarkan kemampuan terbaiknya. Hal tersebut membuat anda terus berada dalam kondisi bagus, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertukaran Ramos-De Gea Memasuki Babak Baru?
Liga Inggris 22 Juli 2015, 18:34 -
Eks Kiper Spanyol Pertanyakan Keputusan Real Madrid Rekrut Casilla
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 16:20 -
Madrid Inginkan Ricardo Rodriguez
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 16:04 -
Diminati Madrid, Ferdinand Kirim Pesan untuk De Gea
Liga Inggris 22 Juli 2015, 15:49 -
Perez Jadikan Ronaldo Center Madrid
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 15:23
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39