Modric: Gol Kedua Barca Bunuh Real Madrid
Editor Bolanet | 23 Maret 2015 17:31
Pada laga tersebut, Los Blancos memang mengawali pertandingan dengan sedikit gugup. Imbasnya mereka kebobolan lebih dahulu lewat gol Jeremy Mathieu.
Namun usai gol itu, Madrid justru tampil gemilang dan mampu menciptakan beberapa peluang di babak pertama. Sayang, hanya satu gol yang mampu dicetak Cristiano Ronaldo, sebelum akhirnya justru Barca yang menggandakan kedudukan lewat Luis Suarez.
Kami telah bermain baik sampai mereka mencetak gol kedua. Kami lebih baik daripada Barca di babak pertama, ujarnya.
Setelah itu, kami tak bermain baik dan tak mengatur ritme kami. Secara mental itu berimbas kepada kami. Kami sedih, tapi kami bangga dengan permainan kami, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toni Kroos Jadi Kandidat Pengganti Iker Casillas?
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 22:58 -
Benzema: BBC Tak Hanya Menyerang, Tapi Juga Bertahan
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 22:45 -
'Konflik Bale - Ronaldo Harus Diselesaikan Ancelotti'
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 22:23 -
Tampil Buruk di El Clasico Pertama, Suarez Beri Penjelasan
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 21:12 -
'Konflik Bale - Ronaldo Beraroma Politik'
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 20:28
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39