Misteri Absennya Carvajal di Madrid
Editor Bolanet | 25 Januari 2016 11:38Bek asal Spanyol memulai pertandingan di bangku cadangan dan harus merelakan tempatnya di lini belakang pada pemain Brasil, .
Setelah pertandingan usai, Butragueno mengatakan pada Movistar Plus: Carvajal mengalami demam, jadi ia tidak bisa bermain. Itu adalah keputusan teknis, namun dari sisi fisik, ia memang tidak bisa bermain secara maksimal.
Namun manajer Zinedine Zidane justru mengatakan pada reporter: Ia tidak melakukan kesalahan apapun dan tidak punya masalah apa-apa. Ia tidak menjadi starter, karena Danilo yang bermain, itu saja. Saya senang dengan Carvajal, dan bagaimana ia bermain dengan amat baik. Kami punya skuat yang amat besar dan saya selalu ingin membuat perubahan.
Madrid akan menjalani laga mereka berikutnya di La Liga dengan menghadapi Espanyol pada 2 Februari mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bintang Muda Boca Juniors Bantah Sudah Ditawar Real Madrid
Liga Spanyol 24 Januari 2016, 22:22 -
Presiden Madrid Pilih Jual Ronaldo Ketimbang Bale
Liga Spanyol 24 Januari 2016, 17:12 -
Zidane Jengkel dengan Rumor James dan Nacho
Liga Spanyol 24 Januari 2016, 06:40 -
Zidane: Madrid Tak Butuh Pemain Baru
Liga Spanyol 24 Januari 2016, 06:20 -
Sane Disarankan Tolak City dan Madrid
Liga Eropa Lain 24 Januari 2016, 05:00
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39