Mina: Gantikan Mascherano di Barcelona?
Rero Rivaldi | 22 Desember 2017 15:40
Bola.net - - Bek , Yerry Mina, belum lama ini mengatakan bahwa ia akan harus membuat keputusan penting di 2018 mendatang.
dikabarkan punya opsi khusus untuk menghadirkan bek Kolombia, yang belakangan tampil menawan di Palmeiras.
Pemain 23 tahun pun dinilai banyak orang sudah siap untuk melanjutkan karir ke level berikutnya di Eropa.
Saya bekerja keras, saya siap untuk apa yang akan terjadi dan sepertinya tahun depan akan jadi tahun yang bagus, tuturnya di Sports.
Saya orang terakhir yang tahu soal masalah transfer, namun hanya karena saya tak ingin diberitahu soal itu. Saya hanya ingin tahu soal kapan saya harus pergi.
Terkait kemungkinan menggantikan Javier Mascherano di Barca, ia menambahkan: Mascherano adalah pemain top.
Saya bahagia bisa belajar dari para pemain top. Jika ada pemain di level seperti dia dan kemudian bicara soal saya, tentunya saya sangat bahagia.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengganti Sanchez, Arsenal Hanya Incar Pemain Barcelona B
Liga Inggris 21 Desember 2017, 23:08 -
Kapten Barca Juga Dukung Transfer Coutinho
Liga Spanyol 21 Desember 2017, 22:01 -
Berharap Bukan El Clasico Terakhir untuk Iniesta
Liga Spanyol 21 Desember 2017, 21:03 -
Ronaldo Sudah Berlatih Lagi, Tapi Sendirian
Liga Spanyol 21 Desember 2017, 20:39 -
Iniesta: Supercopa Adalah Masa Lalu
Liga Spanyol 21 Desember 2017, 19:33
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10