Miku: Real Madrid? Tak Ada yang Mustahil
Editor Bolanet | 22 April 2016 08:42
Madrid akan datang dengan target meraih kemenangan, mengingat saat ini mereka hanya terpisah satu angka dari Barcelona yang ada di puncak klasemen. Sementara Rayo akan bertarung untuk mempertahankan posisi mereka di La Liga.
Dalam sepakbola, tidak ada yang mustahil, tutur Miku pada Marca.
Tentu, menghadapi lawan yang punya bujet lebih besar, lebih punya reputasi, dan juga pemain bintang, kami bisa menganggap diri kami sebagai tim kecil. Namun di atas lapangan, kami akan bermain sebelas melawan sebelas, tidak peduli berapa banyak uang atau sponsor yang mereka punya. Mereka akan bermain dengan motivasi memenangkan liga, kami untuk terus bertahan di kompetisi ini.
Madrid kemungkinan sudah bisa kembali memainkan Gareth Bale, yang sempat absen karena mengalami cedera punggung. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torres Yakin Atletico Juara La Liga
Liga Spanyol 21 April 2016, 23:05 -
Ronaldo Minta pada Agen Kembali ke MU
Liga Spanyol 21 April 2016, 21:38 -
Kabar Baik, Gareth Bale Kembali Berlatih
Liga Spanyol 21 April 2016, 20:18 -
Benzema Akan Luapkan Amarah pada Manchester City
Liga Spanyol 21 April 2016, 19:19 -
Liga Spanyol 21 April 2016, 19:06
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39