Messi Terus Kerja Keras demi Clasico
Editor Bolanet | 5 Oktober 2015 11:02
Sebagaimana diketahui, Messi mengalami cedera lutut kala ia membela di laga melawan Las Palmas pada 26 September silam. Pemain Argentina diperkirakan akan absen hingga maksimal delapan pekan.
Laporan AS lantas mengatakan bahwa di kala skuat Barcelona tengah terbang ke Sevilla untuk melakoni pertandingan La Liga pekan lalu, Messi dan Andres Iniesta justru datang ke Ciutat Esportiva Joan Gamper untuk menjalani sesi terapi demi mempercepat proses pemulihan cedera mereka.
Kedua pemain itu dikabarkan berlatih di gym bersama dengan beberapa pemain Barcelona lainnya yang tak bisa tampil.
Messi dipastikan takkan bersantai sebelum cederanya pulih, mengingat ia pasti amat ingin membela Barcelona di pertandingan melawan Madrid nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez: Semoga Ronaldo Terus Cetak Gol
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 22:27 -
Romeu: Benitez Berhak Dapat Lebih Baik di Chelsea
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 22:20 -
Benitez Antisipasi Semua Taktik Simeone
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 21:58 -
Benitez Kesampingkan Form Buruk Atletico
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 21:25 -
Bale dan Ramos Bisa Starter Lawan Atletico
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 20:57
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39