Messi Siap Bayar Agar Bebas Dari Kasus Pajak
Editor Bolanet | 24 Juni 2013 20:57
La Vanguardia menulis bahwa mereka mendapatkan sumber dari dalam Otoritas Pajak Spanyol. Sumber tersebut menyatakan bahwa Messi telah membayar 10 juta euro untuk melunasi tagihan pajaknya pada 2010 dan 2011.
Jika laporan ini benar, berarti kubu Messi belum memenuhi kewajiban pajaknya pada 2010 dan 2011 dan baru memenuhinya sekarang. 'Perbaikan' ini dilakukan setelah ada tuntutan penggelapan pajak pada 2007 hingga 2009 senilai 4 juta euro.
Menurut sumber La Vanguardia, pihak Messi juga berusaha mencapai deal dengan Otoritas pajak Spanyol. Kubu Messi disebut siap membayar nilai tertentu agar lepas dari kasus ini. Perundingan seperti ini memang diizinkan dalam sistem hukum Spanyol.
Messi sendiri selama ini selalu mengaku tak pernah melakukan kesalahan terkait penggelapan pajak. Ia juga sudah menerima dukungan dari klubnya, Barcelona FC. (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal 'Gila' Messi Berbuah Kritik
Liga Spanyol 23 Juni 2013, 14:45 -
Figo: Messi dan Neymar Bakal Jadi Duet Maut
Liga Spanyol 22 Juni 2013, 12:01 -
Messi Pilih Piala Dunia Dibandingkan Ballon d'Or
Piala Dunia 22 Juni 2013, 09:01 -
Messi Bisa Bebas Dari Hukuman Kasus Pajak
Liga Spanyol 21 Juni 2013, 22:06 -
Pengacara: Ada Yang Ingin Jatuhkan Reputasi Messi
Liga Spanyol 21 Juni 2013, 18:57
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39