Messi pun Kalah, Paulinho Catat Rekor Baru Bersama Barca
Rero Rivaldi | 19 Februari 2018 12:30
Bola.net - - menjadi pemain terakhir yang memecahkan rekor anyar usai kemenangan tim 2-0 atas Eibar pekan lalu.
Gol dari Luis Suarez dan Jordi Alba memastikan kemenangan untuk tim Catalan, yang terus unggul tujuh angka di puncak klasemen La Liga atas Atletico Madrid.
Sebelumnya ada banyak pihak yang terkejut dengan keputusan Barca merekrut Paulinho dengan harga 35 juta pounds di musim panas, namun pemain Brasil sudah beberapa kali tampil impresif musim ini.
Dan menurut laporan yang diturunkan oleh Cadena Cope, Paulinho kini mencetak rekor baru usai kemenangan atas Eibar. Ia kini sudah memainkan 23 laga di La Liga tanpa menelan kekalahan satu pun.
Rekor pemain 29 tahun terdiri dari 18 kemenangan dan lima hasil imbang, lebih baik dari pemain lainnya di sepanjang sejarah La Liga - termasuk rekannya Lionel Messi sekalipun.
Eks gelandang Tottenham dan kawan-kawan seklubnya kini akan bersiap menghadapi Chelsea di leg pertama babak 16 besar liga Champions yang akan berlangsung tengah pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Umumkan Skuat untuk Lawan Chelsea
Liga Champions 18 Februari 2018, 23:31 -
Ovrebo Akui Eto'o Lakukan Handball dan Ballack Mestinya Dikartu Merah
Liga Champions 18 Februari 2018, 22:58 -
Usai Pimpin Duel Barca - Chelsea 2009, Wasit Ovrebo Terpaksa Pindah Hotel
Liga Champions 18 Februari 2018, 22:31 -
Apakah Ronaldo Lebih Baik dari Neymar? Menurut Xavi Tidak
Liga Champions 18 Februari 2018, 18:01 -
Menurut Xavi, PSG Bermain Mirip Barcelona
Liga Champions 18 Februari 2018, 17:39
LATEST UPDATE
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01 -
Kekalahan Italia dan Kekecewaan Donnarumma
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:55 -
3 Laga Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Belum Pernah Menang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:53 -
Rasmus Hojlund Tiru Celebrasi 'Siu' Cristiano Ronaldo di Depan Sang Idola
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39