Messi Prioritaskan Clasico
Editor Bolanet | 7 Oktober 2015 10:10
Hal tersebut juga diketahui oleh bos Argentina, Gerardo Martino, yang sejatinya berhasrat ingin segera memainkan Messi di laga Kualifikasi Piala Dunia 2018, sebagaimana dilansir oleh Mundo Deportivo.
Messi tidak ingin terburu-buru dalam proses pemulihannya, karena ia ingin benar-benar fit sebelum bisa bermain kembali. Messi bahkan rela tak bermain di laga melawan Brasil dan Kolombia pada November mendatang.
Bintang lebih senang andai ia bisa turun pada 21 November, atau kala Barcelona bermain melawan Real Madrid di Bernabeu.
Messi terus melanjutkan proses pemulihan di Barcelona. Hingga kini ia disebut masih merasakan sakit ketika berjalan, namun ia terus berusaha keras untuk memastikan bakal pulih tepat pada waktunya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torres: Benitez Bukan Tipe Pelatih Bertahan
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 23:40 -
Bukannya Barca, Agen Coutinho Jalin Negosiasi Dengan Madrid
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 22:38 -
Dituding Bertahan, Benitez: di Napoli Saya Cetak 104 Gol
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 20:36 -
Benitez dan Ronaldo Saling Percaya
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 19:15 -
Benitez Juga Akan Rotasi Ronaldo
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 19:08
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39