'Messi dan Neymar Sama-sama Luar Biasa'
Editor Bolanet | 6 April 2014 11:00
Kedua nama terakhir tersebut memang sempat dinilai tak bisa bermain bersama dalam satu tim. Namun penilaian tersebut dibantah oleh Tata Martino dengan menyebut memiliki kedua pemain hebat tersebut adalah sebuah keberuntungan yang luar biasa.
Martino sendiri yakin bahwa kedua pemain andalannya itu tak memiliki persaingan secara individu. Meskipun dirinya tak memungkiri ada perbedaan antara keduanya.
Perbedaan besar di antara keduanya adalah bahwa Messi telah menghabiskan waktunya di Eropa. Dan dia juga telah menjadi seorang pemain hebat di sini, ujarnya.
Dan sebuah kebetulan besar adalah bahwa mereka merupakan pemain yang luar biasa. Mereka pemain yang menentukan dan itu sangat sedikit ada pemain seperti mereka. Keduanya berada di level atas dan kami beruntung dapat memiliki keduanya, tandasnya. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Berharap Atletico dan Barca Segera Tergelincir
Liga Spanyol 5 April 2014, 15:25 -
Martino Sebut Absennya Pique Tak Pengaruhi Barca
Liga Spanyol 5 April 2014, 11:00 -
Barca Tolak Pengunduran Diri Zubizarreta
Liga Spanyol 5 April 2014, 09:57 -
Banyak Kasus, Zubi Ingin Mundur Dari Barca
Liga Spanyol 5 April 2014, 05:51 -
Pelatih Real Betis Sadar Barcelona Lebih Baik Dari Timnya
Liga Spanyol 5 April 2014, 04:40
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39