'Messi Belum Pikirkan Kans Ballon d'Or'
Editor Bolanet | 29 September 2015 08:53
Hal tersebut diungkapkan oleh saudara kandung sang bintang, Rodrigo. Messi sendiri tengah mengalami cedera lutut dan diperkirakan harus menjalani proses pemulihan selama kurang lebih delapan pekan.
Namun menurut Rodrigo, Messi akan terus fokus pada proses pemulihannya sendiri.
Hal tersebut sama sekali tak terlintas dalam pemikiran kami, mengenai kemungkinan kehilangan peluang memenangkan Ballon d'Or karena ia harus absen lama. Leo juga tidak berpikir sejauh itu, tutur Rodrigo pada Onda Cero.
Messi juga akan absen kala Barcelona menghadapi Bayer Leverkusen di Liga Champions tengah pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic: Lawan Leverkusen Beda dengan Hadapi Celta Vigo
Liga Champions 28 September 2015, 22:52 -
Enrique: Bermain Tanpa Messi, Tantangan untuk Barcelona
Liga Champions 28 September 2015, 21:27 -
Enrique: Messi Absen, Tak Ada Pemain Bisa Menggantikan
Liga Champions 28 September 2015, 21:12 -
Chicharito Kesulitan Bandingkan Madrid & Barcelona
Liga Champions 28 September 2015, 19:24 -
Chicharito Yakin Absennya Messi Akan Pengaruhi Barca
Liga Champions 28 September 2015, 18:58
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39