Meski Incar bek Baru, Vilanova Ingin Puyol Bertahan
Editor Bolanet | 1 Juni 2013 05:45
Puyol yang saat ini berusia 35 tahun tengah menapaki penghujung karirnya. Faktor usia dan cedera yang membelitnya di musim ini membuat Vilanova pasang strategi untuk mengatasi permasalahan lini belakang Barca.
Menurut Vilanova, pada musim panas mendatang dipastikan Blaugrana akan menggaet seorang defender. Namun ia juga menegaskan bahwa Puyol tidak akan dilepas meski Barca telah mendapatkan bek baru. Vilanova ingin Puyol memulihkan kondisinya dan tetap berada di Nou Camp.
Kami sedang mencari pemain di posisi bek tengah, ucapnya.
Kami ingin Puyol memulihkan kondisinya akibat cedera tetapi kami tetap mencari pemain baru di posisinya. Puyol mengatakan kepada saya bahwa ia ingin bermain sampai usia 40. Dan saya berharap dia bisa mewujudkan itu, beber Vilanova. [initial]
(gl/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tepatkah Barca Memburu Juan Mata?
Editorial 31 Mei 2013, 17:17 -
Messi Berpose Untuk Iklan Celana Dalam
Bolatainment 31 Mei 2013, 16:30 -
Neymar Diandalkan Barca Rayu David Luiz
Liga Spanyol 31 Mei 2013, 16:22 -
Petinggi Barca Terpecah Soal Pengganti Vilanova
Liga Spanyol 31 Mei 2013, 15:48 -
Berebut Fabregas, Barca Siap Adu City dan United
Liga Inggris 31 Mei 2013, 14:22
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39