Meski Bisa Menangi El Clasico, Barca Belum Tentu Juara
Editor Bolanet | 19 November 2015 07:16
Seandainya Barca menang akhir pekan nanti, mereka akan mengumpulkan keunggulan enam poin atas Real Madrid. Di La Liga, keunggulan itu akan sangat sulit dikejar mengingat tak banyak tim yang bisa menjegal Barca atau Madrid.
Namun Suarez menegaskan bahwa keunggulan enam poin pada November tak memberi jaminan apa pun. Selain karena kompetisi masih panjang, ada Atletico Madrid yang dianggap bisa menjadi kuda hitam lagi.
Gelar juara La Liga tidak akan ditentukan hanya dengan keunggulan enam poin atas Real Madrid pada November. Masih ada terlalu banyak pertandingan, kami tak boleh berpikir bahwa perjuangan sudah usai. Lalu ada Atletico yang juga akan terus bertarung berusaha merebut La Liga, terang Suarez kepada AS.
Saat ini Barca masih memimpin tiga poin karena Madrid secara mengejutkan kalah dari Sevilla pada jornada sebelumnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tes Positif, Navas Turun di Laga El Clasico?
Liga Spanyol 18 November 2015, 23:44 -
Benarkah Ronaldo Akan Temui Anak Korban Bom di Beirut Ini?
Bolatainment 18 November 2015, 23:20 -
Suarez Punya Kenangan Manis Hadapi Madrid di Bernabeu
Liga Spanyol 18 November 2015, 20:02 -
Pantaskah Neymar Jadi 'Ancaman Serius' Dominasi Ronaldo-Messi?
Editorial 18 November 2015, 15:33 -
Suarez: Sulit Bermain di Bernabeu
Liga Spanyol 18 November 2015, 15:10
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39