Menteri Spanyol Pun Soroti Kasus Pajak Messi
Editor Bolanet | 14 Juni 2013 22:30
- Menteri Pendidikan, Kebudayaan dan Olahraga Spanyol Jose Ignacio Wert memberikan pendapatnya mengenai kasus penggelapan pajak yang menimpa Lionel Messi. Wert meminta semua pihak untuk bersabar dan berhati-hati dalam memberikan komentar.
Wert menegaskan bahwa semua orang saat ini harus menggunakan asa praduga tak bersalah. namun ia juga menegaskan bahwa siapa pun berkedudukan sama di mata hukum, bahkan Messi sekali pun.
Wert mengungkapkan bahwa saat ini Otoritas Pajak Spanyol tengah melakukan investigasi. Sementara itu, Messi dan para pengacara dan konsultannya merasa sama sekali tak melakukan kesalahan.
Kita semua harus bersabar dan menunggu hasil investigasi. Tentu saja hukum harus ditegakkan dengan adil terhadap siapa pun, bahkan kepada yang nomor satu. tetapi kita juga harus menjunjung asa praduga tak bersalah dalam setiap kasus, ujar Wert seperti dilansir Marca.
Wert menolak memberikan komentar apakah kasus Messi ini akan mencoreng citra dunia olahraga Spanyol. Wert hanya mengatakan bahwa tindakan Messi menggelapkan pajak, jika memang dilakukan, adalah tindakan individu. [initial]
Penjelasan Singkat Tentang Kasus Pajak Messi
Wert menegaskan bahwa semua orang saat ini harus menggunakan asa praduga tak bersalah. namun ia juga menegaskan bahwa siapa pun berkedudukan sama di mata hukum, bahkan Messi sekali pun.
Wert mengungkapkan bahwa saat ini Otoritas Pajak Spanyol tengah melakukan investigasi. Sementara itu, Messi dan para pengacara dan konsultannya merasa sama sekali tak melakukan kesalahan.
Kita semua harus bersabar dan menunggu hasil investigasi. Tentu saja hukum harus ditegakkan dengan adil terhadap siapa pun, bahkan kepada yang nomor satu. tetapi kita juga harus menjunjung asa praduga tak bersalah dalam setiap kasus, ujar Wert seperti dilansir Marca.
Wert menolak memberikan komentar apakah kasus Messi ini akan mencoreng citra dunia olahraga Spanyol. Wert hanya mengatakan bahwa tindakan Messi menggelapkan pajak, jika memang dilakukan, adalah tindakan individu. [initial]
Penjelasan Singkat Tentang Kasus Pajak Messi
'Lionel Messi Butuh Istirahat' (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 13 Juni 2013, 21:30
-
Laporta: Messi Selalu Tertib Pajak
Liga Spanyol 13 Juni 2013, 20:12 -
Lionel Messi Terancam Penjara Enam Tahun
Liga Spanyol 13 Juni 2013, 19:03 -
'Tuduhan Penggelapan Pajak Messi Adalah Kesalahan'
Liga Spanyol 13 Juni 2013, 18:15 -
Kontrak Baru Ronaldo Bakal Salip Messi?
Liga Spanyol 13 Juni 2013, 14:58
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39