Mendieta: Sinar Trio MSN Kalahkan Trio BBC
Editor Bolanet | 10 Maret 2015 09:56
Semenjak awal tahun 2015, tiga pemain itu memiliki rata-rata 2,7 gol per laga atau lebih tinggi dari trio BBC (Karim Benzema, Gareth Bale, dan Cristiano Ronaldo) di Real Madrid, yang hanya punya rata-rata 1,2 gol per laga.
Trio Barca sudah saling menyesuaikan diri satu sama lain dan mengerti permainan satu sama lain. Suarez memang butuh sedikit waktu untuk menyesuaikan diri untuk bekerja dengan Messi dan Neymar, namun ia mampu melakukannya, tutur Mendieta pada Sky Sports.
Sedangkan Ronaldo lebih suka bermain di tengah ketika ia tidak merasa percaya diri, hal tersebut mengubah dinamika permainan Bale dan Benzema. Mereka harus keluar dari posisi natural mereka untuk bisa bermain melebar. Saya pikir itu tidak membantu ketiganya, sementara trio Barca tahu apa yang harus mereka lakukan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Tegaskan Madrid Tetap Mainkan Pola 4-3-3
Liga Spanyol 9 Maret 2015, 23:49 -
Lucas Silva Tepis Anggapan Krisis di Real Madrid
Liga Champions 9 Maret 2015, 23:17 -
Ancelotti: Tak Ada Debut Untuk Odegaard Lawan Schalke
Liga Champions 9 Maret 2015, 23:01 -
Lawan Schalke, Modric Akan Bermain 30 Menit
Liga Spanyol 9 Maret 2015, 22:42 -
Melempem, Trio BBC Tetap Dibela Ancelotti
Liga Spanyol 9 Maret 2015, 22:32
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39