Menangkan La Decima, Karanka Puji Kinerja Ancelotti
Editor Bolanet | 4 Juni 2014 11:20
- Sukses Carlo Ancelotti memenangkan trofi Liga Champions ke-10 untuk Real Madrid mendapatkan pujian dari Aitor Karanka, eks asisten Los Blancos yang kini menangani Middlesbrough.
Menurutnya, La Decima sudah menjadi semacam obsesi untuk Madrid dan hal tersebut membuat tim makin sulit untuk meraihnya. Namun Ancelotti sudah berhasil melakukan hal tersebut di musim perdana bersama Los Blancos.
Saya tahu betapa sulitnya untuk memenangkan Liga Champions dan Real Madrid sudah hampir terobsesi akan hal tersebut, tutur Karanka menurut laporan AS.
Carlo Ancelotti sudah melakukan kerja yang hebat, ia sudah memenangkan trofi Liga Champions yang selama ini sudah kami dan para Madridistas inginkan. Jadi saya amat senang karena trofi itu akhirnya berhasil kami raih, pungkasnya. [initial]
(as/rer)
Menurutnya, La Decima sudah menjadi semacam obsesi untuk Madrid dan hal tersebut membuat tim makin sulit untuk meraihnya. Namun Ancelotti sudah berhasil melakukan hal tersebut di musim perdana bersama Los Blancos.
Saya tahu betapa sulitnya untuk memenangkan Liga Champions dan Real Madrid sudah hampir terobsesi akan hal tersebut, tutur Karanka menurut laporan AS.
Carlo Ancelotti sudah melakukan kerja yang hebat, ia sudah memenangkan trofi Liga Champions yang selama ini sudah kami dan para Madridistas inginkan. Jadi saya amat senang karena trofi itu akhirnya berhasil kami raih, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema: Ini Musim Yang Sempurna Bagi Saya
Liga Spanyol 3 Juni 2014, 23:58 -
Poster dan Presentasi Keren Jersey Baru Real Madrid
Open Play 3 Juni 2014, 20:19 -
Casemiro Selangkah Lagi Gabung Inter
Liga Italia 3 Juni 2014, 15:13 -
Agen Benarkan Nego Juve-Madrid Soal Morata
Liga Spanyol 3 Juni 2014, 14:22 -
Video: Zidane Sudah 'Lupa' Cara Mengambil Tendangan Bebas
Open Play 3 Juni 2014, 13:01
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39