'Memilih Madrid Adalah Keputusan Penting'
Editor Bolanet | 3 Agustus 2015 22:51
Itu adalah keputusan yang sangat penting dalam hidup saya, ujarnya kepada AS. Ia melanjutkan, Saat usia 18 tahun saya tidak punya keputusan lainnya, ini adalah keputusan penting pertama saya,
Namun, sebelum berlaga bersama skuad asuhan Rafael Benitez, punggawa tim nasional Spanyol U-19 itu nantinya akan kembali dipinjamkan selama satu musim di Real Zaragoza, yang tidak lain merupakan klub lamanya. Ia pun mengaku jika dirinya adalah pendukung Zaragoza dan ia akan membantu klub berjuluk Los Maños tersebut untuk kembali ke La Liga.
Yang saya pikirkan saat ini adalah membantu Zaragoza, mereka berhak bermain di La Liga. Saya adalah pendukung Zaragoza sejak orang tua saya membawa saya ke La Romareda dan saya akan selalu seperti itu. Saya tidak ingin ini menjadi sebuah perpisahan karena masih akan ada satu musim yang akan saya jalani di sini, tambah Vallejo.
Vallejo didatangkan dari Zaragoza dengan mahar senilai 6 juta Pounds. Ia mendapatkan kontrak hingga enam tahun ke depan bersama klub yang bermarkas di Santiago Bernabeu tersebut.[initial]
(as/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Madrid: De Gea? Navas dan Casilla Sudah Cukup Bagi Madrid
Liga Spanyol 2 Agustus 2015, 23:25 -
Madridista Enggan Cheryshev Pergi
Liga Spanyol 2 Agustus 2015, 23:03 -
Bertelanjang Dada, Cristiano Ronaldo Asyik Makan Steak
Bolatainment 2 Agustus 2015, 04:54 -
Arsenal Didesak Gaet Benzema Sebelum Keduluan MU
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 23:57 -
Ronaldo Tak Pernah Mengira Bisa Sehebat Seperti Ini
Liga Spanyol 1 Agustus 2015, 21:40
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39