Meme-Meme Kocak Setelah Real Madrid Unggul 4 Poin di Puncak Klasemen dari Barcelona
Aga Deta | 3 Juli 2020 08:49
Bola.net - Real Madrid berhasil meraih poin penuh saat menjamu Getafe dalam pertandingan pekan ke-33 La Liga. Tampil di Estadio Alfredo Di Stefano, Los Blancos menang dengan skor tipis 1-0, Jumat (03/07/20) dini hari WIB.
Madrid sempat mengalami kesulitan membongkar pertahanan lawan di babak pertama. Namun, kerja keras tim asuhan Zinedine Zidane baru membuahkan hasil di babak kedua.
Sergio Ramos berhasil memecah kebuntuan Los Blancos saat berhadapan dengan Getafe. Sang kapten mencetak gol di menit ke-79 melalui titik penalti.
Adapun hadiah penalti diberikan setelah Dani Carvajal dijatuhkan di kotak penalti. Gol dari Ramos itu sudah cukup bagi tuan rumah untuk mengamankan tiga poin.
Kemenangan ini membuat jarak Madrid dan Barcelona kini menjadi empat poin. Sebelumnya Barcelona gagal meraih poin penuh setelah ditahan imbang Atletico Madrid.
Keunggulan empat poin ini langsung membuat jagad media sosial ramai. Tak sedikit komentar serta meme lucu berseliweran di media sosial seperti Twitter.
Terbang Tinggi
Fans Barcelona Saat Ini
Unggul Berapa Sekarang?
Sendirian di Puncak
Saling Berpelukan
Beri Tepuk Tangan
Empat Poin!
Fans Messi Menangis
Hala Madrid!
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Resmi Tuntaskan Transfer Achraf Hakimi
Liga Italia 2 Juli 2020, 21:19 -
Real Madrid dan Enam Laga 'Final' yang Menunggu
Liga Inggris 2 Juli 2020, 18:20 -
Mikel Arteta: Saya Ingin Permanenkan Dani Ceballos!
Liga Inggris 2 Juli 2020, 16:20 -
Lagi Kere, Real Madrid Tidak Bisa Datangkan Sadio Mane
Liga Inggris 2 Juli 2020, 16:00
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39