Mathieu Anggap Enrique Kunci Barca Raih Treble
Editor Bolanet | 9 Juni 2015 11:27
Menurut bek Prancis, sistem rotasi yang diusung oleh mantan bos AS Roma dan Celta Vigo tersebut telah membawa keuntungan luar biasa bagi Barcelona dalam mengarungi tiga kompetisi berbeda.
Mathieu lantas menyiratkan bahwa ia ingin melihat Enrique terus menjadi bos Barcelona musim depan.
Ia mampu menangani tim dengan baik, tutur Mathieu pada RMC.
Rotasi yang ia lakukan merupakan kunci sukses kami. Saya amat percaya diri bahwa ia akan terus bertahan. Ia sudah melakukan kerja yang bagus, namun keputusan tetap ada di tangannya. Ia sudah melakukan hal yang baik dan menangani klub dengan amat bagus, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Bawa Barcelona Treble, Iniesta Dicoret Timnas Spanyol
Piala Eropa 8 Juni 2015, 23:30 -
'Messi Selamatkan Barcelona Lawan Juventus'
Liga Champions 8 Juni 2015, 21:44 -
Koeman, Pengganti Enrique di Barcelona?
Liga Spanyol 8 Juni 2015, 20:10 -
Video: Xavi Dorong Muka Neymar
Open Play 8 Juni 2015, 19:39 -
Bartomeu Tegaskan Luis Enrique Tak Akan Pergi
Liga Spanyol 8 Juni 2015, 19:37
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10