Mascherano Resmi Perpanjang Kontrak di Barcelona
Editor Bolanet | 17 Oktober 2016 22:18
Barca mengumumkan perpanjangan kontrak Mascherano ini lewat situs resmi mereka. Barca memastikan Mascherano akan bertahan di Camp Nou sampai 30 Juni 2019.
Kesepakatan perpanjangan ini sudah diumumkan pekan lalu namun baru diresmikan hari ini. Penandatanganan kontrak ini dilakukan di markas Barca dengan dihadiri oleh Presiden klub Josep Maria Bartomeu, Wapres bagian Olahraga Jordi Mestre, serta Sekretaris Teknik Robert Fernandez.
Mascherano adalah salah satu dari empat kapten Barcelona musim ini. Ia datang ke Catalan dari Liverpool pada 2010 silam dan telah bermain 290 kali bagi Barca.
Mascherano sudah tampil 176 kali di La Liga, 39 kali di Copa del rey, 59 kali di Liga Champions, 10 kali di Supercopa de Espana, dua kali di Piala Super Eropa dan empat kali di Piala Dunia Antarklub. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Bentrok Barca vs City, Bravo Kirim Dukungan pada Ter Stegen
Liga Champions 16 Oktober 2016, 19:23 -
Vidal Masih Punya Peluang Bertahan di Barcelona
Liga Spanyol 16 Oktober 2016, 18:48 -
Guardiola Berharap Bisa Mainkan Kompany Lawan Barca
Liga Inggris 16 Oktober 2016, 17:06 -
Pukul Kepala Lawan, Suarez Selamat dari Hukuman
Open Play 16 Oktober 2016, 15:15 -
Sebelum Cetak Gol, Messi Muntah di Bangku Cadangan
Open Play 16 Oktober 2016, 14:54
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39