Mascherano: Messi Tak Bisa Dibandingkan dengan Apapun
Editor Bolanet | 23 Maret 2016 09:16
Menurut sang gelandang, sosok Leo adalah pemain yang bisa beradaptasi dengan berbagai posisi dan peran berbeda. Hal tersebut tidak akan bisa ditemukan oleh dalam diri bintang lainnya.
Leo mampu memberikan sesuatu yang istimewa. Ia adalah sosok yang spesial, berbeda dari pemain lainnnya. Ia mampu beradaptasi dengan apapun, tutur Mascherano pada Libero.
Ketika kita kira ia sudah tidak bisa lagi bermain dengan cara ekstrim, ia mampu melakukannya dengan lebih ekstrim lagi. Ia mampu bermain dengan banyak posisi, sebagai striker, pencetak gol, playmaker, bermain lebih dalam. Ia tidak bisa dibandingkan dengan siapapun.
Barcelona sendiri tengah duduk di puncak klasemen sementara La Liga dengan keunggulan sembilan angka untuk saat ini. [initial]
(lib/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Madrid dan Barca, Ini Jadwal Lengkap ICC 2016
Liga Eropa Lain 22 Maret 2016, 23:06 -
Pembobol Gawang Barcelona Nyaris Jadi Korban Bom Belgia
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 22:55 -
Pique: Saya Suka Panasnya El Clasico
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 22:15 -
Obrolan Marcelo dan Neymar Jarang Bahas Sepakbola
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 21:56 -
Liverpool, Barca, Chelsea, Milan, Bertemu dalam Pra Musim
Liga Inggris 22 Maret 2016, 21:39
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39