Mascherano Lebih Suka Jadi Bek Sentral
Editor Bolanet | 10 September 2012 04:38
- Javier Mascherano puas dengan posisinya sebagai bek sentral di . Gelandang itu lebih suka menempati barisan belakang daripada kembali ke posisi aslinya di lapangan tengah.
Mascherano, 28, pertama kali ditempatkan sebagai bek kala Barcelona masih dilatih oleh Josep Guardiola pada tahun 2010 silam. Mascherano telah menyentuh titik 100 penampilan untuk Blaugrana, dan lebih dari 60 persen dihabiskannya bermain di jantung pertahanan.
Dari yang awalnya sekadar eksperimen Guardiola itu, Mascherano yakin bahwa inilah posisi di mana dia bisa mengeluarkan permainan terbaiknya.
Saya ingin terus bermain sebagai bek sentral di Barcelona, kata Mascherano kepada TyC Esports.
Mascherano nyaman di posisi tersebut dan dia merasa itu lebih mudah daripada bergerilnya di lapangan tengah. Meski begitu, bukan berarti Barcelona kekurangan pemain belakang berkualitas. Justru sebaliknya. Carles Puyol dan Gerard Pique adalah bek sentral terbaik di dunia, imbuhnya.
Lain halnya dengan di tim nasional. Mascherano mengatakan bahwa dia tidak keberatan bermain sebagai gelandang ketika memperkuat La Albiceleste.
Itu instruksi pelatih dan saya menghormati keputusannya, pungkas Mascherano. (foes/gia)
Mascherano, 28, pertama kali ditempatkan sebagai bek kala Barcelona masih dilatih oleh Josep Guardiola pada tahun 2010 silam. Mascherano telah menyentuh titik 100 penampilan untuk Blaugrana, dan lebih dari 60 persen dihabiskannya bermain di jantung pertahanan.
Dari yang awalnya sekadar eksperimen Guardiola itu, Mascherano yakin bahwa inilah posisi di mana dia bisa mengeluarkan permainan terbaiknya.
Saya ingin terus bermain sebagai bek sentral di Barcelona, kata Mascherano kepada TyC Esports.
Mascherano nyaman di posisi tersebut dan dia merasa itu lebih mudah daripada bergerilnya di lapangan tengah. Meski begitu, bukan berarti Barcelona kekurangan pemain belakang berkualitas. Justru sebaliknya. Carles Puyol dan Gerard Pique adalah bek sentral terbaik di dunia, imbuhnya.
Lain halnya dengan di tim nasional. Mascherano mengatakan bahwa dia tidak keberatan bermain sebagai gelandang ketika memperkuat La Albiceleste.
Itu instruksi pelatih dan saya menghormati keputusannya, pungkas Mascherano. (foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Bersikeras Dirinya Bahagia di Barca
Liga Spanyol 9 September 2012, 08:01 -
Falcao Disebut Cocok Untuk Madrid Ketimbang Barca
Liga Spanyol 9 September 2012, 06:40 -
Dokter Beri Lampu Hijau Abidal Kembali Bermain
Liga Spanyol 9 September 2012, 05:31 -
Barca Gelar Meeting Tentukan Masa Depan Nou Camp
Liga Spanyol 8 September 2012, 21:06 -
Enzo Francescoli: Messi Yang Paling Mirip Maradona
Liga Spanyol 8 September 2012, 19:06
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39