Mascherano Kalem Tatap Kans Juara Barca
Editor Bolanet | 9 Februari 2016 09:13
Barcelona akan bermain melawan Celta Vigo dan Sporting Gijon di dua laga La Liga mereka berikutnya. Jika mampu menang di dua pertandingan ini, tim asuhan Luis Enrique akan bisa unggul hingga enam angka dari Atletico Madrid - lantaran duel melawan Sporting adalah laga tunda yang harusnya mereka mainkan di Desember, tepat saat pelaksanaan Piala Dunia Antarklub.
Namun demikian, Mascherano mengatakan pada Marca: Masih ada banyak pertandingan yang harus dimainkan, ada banyak poin yang bisa diraih. Dua musim terakhir menunjukkan bahwa saat tersulit adalah di dua pertiga akhir musim kompetisi, karena ada banyak tim yang mengusung misi tertentu.
Hingga momen terakhir nanti, kami yakin La Liga bakal amat ketat. Poin akan jadi sesuatu yang amat berharga. Jika kami nantinya memang menang di dua laga berikutnya, kami akan terus bermain dengan sikap yang sama.
Barcelona terlebih dahulu bakal bermain melawan Valencia di leg kedua semifinal Copa del Rey tengah pekan ini. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Livia Gullo, Penggemar Barcelona Yang Super Hot
Open Play 8 Februari 2016, 18:00 -
'Kalau Barca Saja Kesulitan, Bagaimana Tim-tim Lainnya?'
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 12:29 -
Barca Bekuk Levante, Enrique Samai Rekor Unbeaten Guardiola
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 05:34 -
Roberto Akui Levante Bikin Barcelona Menderita
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 01:56 -
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 01:31
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39