Mascherano: Dalam Kondisi Optimal, Pique Bek Terbaik Dunia

Editor Bolanet | 18 November 2014 09:50
Mascherano: Dalam Kondisi Optimal, Pique Bek Terbaik Dunia
Gerard Pique. (c) AFP
- Javier Mascherano memberikan pembelaan terhadap Gerard Pique, yang tengah mengalami situasi sulit di .

Bek Spanyol itu tak dimainkan oleh Luis Enrique di tiga pertandingan terakhir Azulgranas tanpa alasan yang jelas, meski ia akhirnya mendapat kesempatan bergabung dengan Timnas pekan ini.

Ia berada dalam situasi yang sepertinya cukup tidak adil untuknya, tutur Mascherano menurut laporan Marca.

Pique, andai ia berada dalam kondisi terbaik, merupakan salah satu pemain belakang terbaik di dunia, pungkasnya.

Pique kini tengah berada bersama La Roja, yang akan bertarung melawan di laga uji coba yang bakal berlangsung dini hari nanti. [initial]

 (mar/rer)