Mascherano: Barca Takkan Bekerja Tanpa Enrique
Editor Bolanet | 11 Maret 2016 09:53
Di musim pertamanya di Camp Nou, mantan manajer Celta Vigo tersebut mampu menutupnya dengan raihan treble.
Menurut Mascherano, kehadiran Enrique amat penting dalam membantu Barcelona menunjukkan penampilan level tertinggi di atas lapangan hijau.
Akan jadi kesalahan untuk tidak mengakui kerja keras yang ia berikan pada tim. Barcelona bukan 11 individu, kami adalah tim yang membutuhkan seorang pelatih untuk membuat semuanya bekerja dengan baik, tutur Mascherano pada TV3.
Agar semua bisa bekerja, kami membutuhkan ide. Dan agar ide itu sukses, seorang pelatih harus bisa meyakinkan semua pemain. Luis Enrique yang menentukan apakah kami bisa bermain bagus atau tidak. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Barca, Getafe Sesumbar Ingin Main Menyerang
Liga Spanyol 10 Maret 2016, 22:25 -
Pengakuan Ferdinand: Pique Bek Terbaik Dunia
Liga Inggris 10 Maret 2016, 21:34 -
Bintang PSG Sebut Madrid dan Barca Favorit
Liga Champions 10 Maret 2016, 19:20 -
Barcelona Serius Ingin Pulangkan Denis Suarez
Liga Spanyol 10 Maret 2016, 18:37 -
Stamford Bridge, Jalan Bebas Hambatan ke Final
Editorial 10 Maret 2016, 15:25
LATEST UPDATE
-
Thiago Motta Buka Suara Setelah Dipecat Juventus
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:18 -
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23