Martino Tahu Messi Berjuang Keras Tingkatkan Performanya
Editor Bolanet | 6 November 2014 01:10
Messi kembali menjadi sasaran kritik terkait penampilannya yang kurang greget di awal musim ini. Sampai sejauh ini La Pulga baru mencetak sembilan gol dari 13 kali kesempatan bermain di semua ajang kompetisi bersama .
'Apa yang terjadi dengan Messi selalu dibandingkan dengan seluruh tim. Hampir mustahil mempertahankan level permainan yang tinggi untuk jangka waktu yang lama, ungkap Martino kepada Radio America.
Messi selalu bekerja keras demi meningkatkan permainan tim dan dia cemas tak bisa melakukan tugasnya. Kami semua harus mengerahkan semua kemampuan untuk membantunya mengembalikan performanya.
Barcelona sendiri saat ini menghuni peringkat empat di klasemen La Liga setelah menderita dua kekalahan beruntun di kompetisi domestik.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aguero Dinilai Sama Hebatnya Dengan Messi
Liga Champions 5 November 2014, 19:26 -
Casillas Siap Pertahankan Rekor Caps Champions
Liga Champions 5 November 2014, 15:36 -
Rakitic: Ada Banyak Idola dan Juara Dunia di Barca
Liga Spanyol 5 November 2014, 12:25 -
Rakitic Buka Rahasia Adaptasi Cepat di Barca
Liga Spanyol 5 November 2014, 12:20 -
Puji Messi, Suarez Diejek Media Inggris
Liga Spanyol 5 November 2014, 11:17
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12 -
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10