Martino Sambut Positif Kembalinya Jordi Alba
Editor Bolanet | 7 Desember 2013 18:55
Performa comeback Alba menuai pujian dari Sang Entrenador, Gerardo Martino. Ia menilai bahwa dengan kembalinya Alba, kini Barca kembali bisa lebih optimal memaksimalkan kekuatan di sektor kiri mereka.
Kami berencana memainkan Jordi hanya sebentar, namun pada akhirnya ia mampu bertahan selama 80 menit tanpa masalah, ungkap pria asal Argentina ini.
Sekarang yang perlu kami lakukan adalah mengembalikan kepercayaan dirinya saat menguasai bola.
Sebelum laga lawan Cartagena, kali terakhir Alba turun membela Barca adalah pada 14 September 2013 lalu melawan . Alba harus ditarik keluar setelah 15 menit dalam pertandingan tersebut karena mengalami cedera.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alves Ejek Ronaldo Soal Ballon d'Or
Liga Spanyol 6 Desember 2013, 22:04 -
Dani Alves: Semua Punya Alasan Jika Kalah Dari Barca
Liga Spanyol 6 Desember 2013, 20:57 -
Saat Semua Tunduk di Bawah Kaki La Furia Roja
Editorial 6 Desember 2013, 16:06 -
Zanetti: Ronaldo Berbeda Jauh dengan Messi
Liga Champions 6 Desember 2013, 15:15 -
Zanetti: Ronaldo Hebat, Terbaik Tetap Messi
Liga Champions 6 Desember 2013, 13:36
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39