Martino: Messi Sekarang Jauh Lebih Matang
Editor Bolanet | 30 April 2015 20:28
Menurut Martino, La Pulga kini sudah menunjukkan kedewasaan dalam aksi yang ia tunjukkan di atas lapangan. Selain itu Messi sudah tidak terlihat individualistis dan kini bermain menyatu dengan timnya.
Kami melihat Leo Messi jauh lebih matang. Dia sekarang sudah menjadi pemain tim dan ini karena yang terjadi di Piala Dunia lalu, kata Martino kepada Diario Popular.
Sekarang dia sudah tidak terlalu individualistis dan bermain untuk tim.
Messi sendiri belum lama ini mencetak dua gol sehingga mengantarkan timnya menang 6-0 atas . Dengan demikian, ia sudah mencetak 38 gol di La Liga musim ini.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Favoritkan Barcelona Lolos ke Final UCL
Bola Indonesia 29 April 2015, 23:38 -
'Liverpool Seharusnya Tak Jual Suarez Sebelum Dapat Sanchez'
Liga Inggris 29 April 2015, 22:18 -
Susul Robben, Lewandowski Juga Absen Lawan Barca?
Liga Champions 29 April 2015, 15:59 -
Parade 102 Gol Fantastis Trio MSN Barcelona
Open Play 29 April 2015, 15:32 -
PSG: Trio Messi, Neymar, & Suarez Setara Investasi Empat Tahun
Liga Eropa Lain 29 April 2015, 15:18
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39