Martino: Barca Sekarang Sudah Bisa Membagi Gol
Editor Bolanet | 31 Januari 2014 22:56
Sebelumnya Lionel Messi selalu menjadi titip pusat penyerangan tim. Namun sejak kedatangan Martino, prosentase gol para penyerang Barca menjadi lebih merata.
Yang terbaik saat ini adalah bahwa Leo tidak lagi mengemban semua tanggung jawab. Biasanya semua tim memiliki satu pemain yang memiliki efektivitas mencetak gol. Jika tidak memilikinya, sebuah tim bisa membelinya, terang Martino seperti dikutip AS.
Martino melihat bahwa Barca akan lebih baik jika membuat semua pemain depan memiliki kesempatan yang sama untuk mencetak gol. Hal itu membuat semua pemain depan merasa lebih penting bagi tim.
Kadang anda punya seorang pencetak gol utama, kadang tugas mencetak gol dibagi. Saat ini Barca tengah membagi tugas itu, kami memilih demikian. Hal itu membuat semua pemain merasa penting, imbuhnya. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santos dan DIS Ancam Laporkan Barca ke FIFA
Liga Spanyol 30 Januari 2014, 19:51 -
Ditanya Soal 'Madriditis', Martino Hanya Tersenyum
Liga Spanyol 30 Januari 2014, 17:47 -
Barca Perpanjang Kontrak Dua Wonderkid Kamerun
Liga Spanyol 30 Januari 2014, 16:57 -
Lepas Sanabria, Barca Bisa Dapatkan Kompensasi Tiga Kali Lipat
Liga Spanyol 30 Januari 2014, 16:27 -
Santos Tuduh Ayah Neymar Bohong Soal Transfer
Liga Spanyol 30 Januari 2014, 15:07
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39