Marcelo: Madrid Siap Jalani La Liga
Editor Bolanet | 19 Agustus 2015 07:04
Los Blancos berjumpa klub Turki di ajang Trofeu Bernabeu dan mereka unggul lebih dulu di babak pertama lewat Nacho Fernandez. Namun Wesley Sneijder mampu mencetak gol penyeimbang begitu babak kedua dimulai.
Beruntung, Madrid memiliki Marcelo, yang sanggup melakukan aksi dribble akurat dan membuat timnya mencatat kemenangan 2-1 dengan sembilan menit waktu tersisa.
Kami sudah siap. Kami tahu dari awal bahwa permulaan musim selalu sulit. Namun kami akan melakukan yang terbaik untuk memulainya dengan cara yang benar, jelas Marcelo pada reporter.
Saya amat senang dengan hasil ini. Hal yang paling penting bagi kami adalah menatap pertandingan ini dengan serius. Kami harus mencatat start yang bagus pekan ini, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Gerard Pique Dijatuhi Hukuman Larangan Bermain Empat Laga
- Istri Claudio Bravo: Saya Yakin Luis Enrique Bisa Adil
- Ronaldo Siap, Benzema & Varane Absen di Laga Perdana Madrid
- Rodriguez: Saya Hampir Saja Gabung Arsenal
- Pelatih Valencia Enggan Bahas Otamendi
- Kekasih Seksi Ramos Jadi Bintang di Seremoni Kontrak
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cari Penyerang Anyar, PSG Incar Messi dan Ronaldo
Liga Eropa Lain 18 Agustus 2015, 21:35 -
Real Madrid Resmi Dapatkan Kovacic
Liga Italia 18 Agustus 2015, 20:59 -
Ronaldo Siap, Benzema & Varane Absen di Laga Perdana Madrid
Liga Spanyol 18 Agustus 2015, 20:16 -
Rodriguez: Saya Hampir Saja Gabung Arsenal
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 20:08 -
Kekasih Seksi Ramos Jadi Bintang di Seremoni Kontrak
Open Play 18 Agustus 2015, 15:44
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23