Marcelo: Hasil Imbang Ini Bagaikan Sebuah Kekalahan
Editor Bolanet | 22 Februari 2016 01:25
Pada jornada 25 La Liga di La Rosaleda, Malaga sukses membuat Madrid kerepotan. Pada akhirnya pertandingan itu berakhir dengan skor imbang 1-1. Sang tuan rumah sendiri sejatinya bahkan memiliki banyak peluang untuk bisa menumbangkan Cristiano Ronaldo cs.
Hasil imbang tersebut jelas bukan sebuah hasil akhir yang ideal bagi Madrid. Apalagi hal tersebut membuat mereka tak bisa mendekati Barcelona yang ada di puncak klasemen. Marcelo pun mengutarakan bahwa hasil imbang itu terasa bagaikan sebuah kekalahan.
Hari ini kami mendapatkan hasil imbang. Kami mengincar kemenangan seperti biasanya dan oleh karena itulah hasil laga hari ini terasa seperti sebuah kekalahan, keluhnya seperti dilansir AS.
Laga-laga tandang kami juga terasa rumit seperti laga-laga di kandang sendiri. Tim-tim lawan selalu meningkatkan permainan mereka ketika menghadapi Madrid. Sekarang kami hanya perlu untuk mulai fokus pada pertandinan selanjutnya di liga, tegasnya.
Madrid akan melakoni partai penting di laga selanjutnya di liga. Mereka akan menjamu Atletico Madrid di Bernabeu, 27 Februari mendatang. [initial]
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Malaga vs Real Madrid: Skor 1-1
- Highlights La Liga: Malaga 1-1 Real Madrid
- Madrid Krisis Bek, Ini Solusi Cerdas Zidane
- Pepe Siap Bermain di Derby Madrid
- Benitez: Gareth Bale Bisa Jadi yang Terbaik
- Zidane: Saya Bahagia di Real Madrid
- Inilah Skuat Real Madrid Lawan Malaga, Tanpa Bale dan Benzema
- De Rossi Absen di Markas Madrid
- 5 Pemain Terbaik Versi Romario, Tanpa Messi dan Ronaldo
- Kroos Ingin Bela Manchester United
- Aubameyang Ternyata Idamkan Gabung Real Madrid
- Ronaldo: Messi Lebih Kreatif Dari Cristiano Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Krisis Bek, Ini Solusi Cerdas Zidane
Liga Spanyol 21 Februari 2016, 14:48 -
Pepe Siap Bermain di Derby Madrid
Liga Spanyol 21 Februari 2016, 14:43 -
Benitez: Gareth Bale Bisa Jadi yang Terbaik
Liga Spanyol 21 Februari 2016, 09:16 -
Zidane: Saya Bahagia di Real Madrid
Liga Spanyol 21 Februari 2016, 08:00 -
Inilah Skuat Real Madrid Lawan Malaga, Tanpa Bale dan Benzema
Liga Spanyol 21 Februari 2016, 05:07
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39