Marc Bartra Tak Khawatir Kedatangan Mathieu
Editor Bolanet | 22 Juli 2014 20:30
Seperti diketahui, antara Barcelona dan Valencia dikabarkan telah sepakat dengan harga Mathieu yang disebut mencapai 20 juta euro atau sesuai buy-out clause Mathieu di Valencia.
Dan diungkapkan Bartra, kehadiran Mathieu akan bagus bagi Barca dan juga dirinya karena persaingan akan memaksa semua pemain mengeluarkan kemampuan terbaik dan berimbas positif bagi tim di kompetisi.
Kami sedang membangun tim yang sangat baik. Dan bila Mathieu tiba, itu akan membuat tim lebih kompetitif. Mathieu adalah pemain besar dan memiliki musim lalu yang sangat bagus di Valencia. Tapi saya harus melupakan apakah akan ada bek lain yang datang atau tidak, saya harus fokus pada latihan dan memberi kontribusi bagi tim, ujarnya.
Kami semua memulai dari awal dan siapa pun yang masuk harus membuktikan bahwa mereka cukup baik untuk bermain di Barca. Meskipun saya tahu siapa pun yang datang memiliki kualitas atas. Yang penting adalah bahwa semua orang bekerja untuk tujuan yang sama, tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Puyol Memang Tak Tertarik Jadi Pelatih
Liga Spanyol 21 Juli 2014, 20:54 -
Puyol Yakini Barca Akan Memulai Siklus Baru
Liga Spanyol 21 Juli 2014, 20:25 -
Puyol Akui Barca Sulit Dapatkan Defender Berkualitas
Liga Spanyol 21 Juli 2014, 20:02 -
Puyol: Suarez Sudah Minta Maaf
Liga Spanyol 21 Juli 2014, 19:40 -
Madrid Sepakat 88 Juta Euro, James Rodriguez Setara Suarez
Liga Spanyol 21 Juli 2014, 14:54
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39