Maradona: Messi Tak Lebih dari Ronaldo
Editor Bolanet | 13 Oktober 2016 12:00Salah satu yang dikomentari oleh Maradona adalah persaingan antara Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo, yang sudah merebut delapan Ballon d'Or dalam beberapa tahun terakhir.
Messi tidak lebih baik dari Cristiano...dan begitu pula sebaliknya, tutur Maradona ketika a diminta memberikan komentar mengenai dua pemain tersebut.
Dan ketika ditanya mengenai , sosok asal Argentina menunjukkan kekagumannya terhadap pemain Barcelona. Saya suka melihat Neymar, anda bisa menendangnya sebanyak 200 kali dan ia masih saja terus bangkit dan tersenyum.
Selain itu, dalam wawancara yang sama Maradona juga memberikan pujian pada Zinedine Zidane, yang mampu meraih sukses di musim perdananya di Real Madrid meski sempat diragukan. Dan terakhir, ia menyebutkan mengenai keterlibatan mafia di sepakbola.
Di sepakbola, ada mafia yang amat besar. Jika anda tidak membayar, anda tidak akan bisa berlatih. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Akan Usir Sergio Ramos Musim Depan
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 21:07 -
Resmi Perpanjang Kontrak, Toni Kroos Pemain Jerman Termahal
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 19:05 -
Benitez Sindir Manajemen Real Madrid
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 15:10 -
Madrid Jadikan Kroos Jerman Termahal
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 14:37 -
Mourinho atau Pep, Messi atau Ronaldo, Ini Kata Bos La Liga
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 14:20
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40