Manchester City Pantau Kegelisahan Isco di Madrid
Editor Bolanet | 4 Agustus 2015 14:59
Isco diklaim tengah merasa khawatir jika nasibnya di Madrid era Rafael Benitez bakal sama dengan era Carlo Ancelotti, di mana ia hanya duduk di bangku cadangan lantaran sang bos lebih mempercayai Galacticos seperti James Rodriguez dan Gareth Bale.
Padahal secara permainan, Isco sejatinya memiliki kualitas yang mumpuni dan bahkan mampu merebut hati para Madridista.
Hal itulah yang lantas membuat City tak kunjung melepaskan pandangan dari Isco, sebagaimana dilansir Sport. Apalagi The Citizens kini tengah ditukangi oleh Manuel Pellegrini, mantan pelatih Isco yang pernah memoles penampilannya kala masih berada di Malaga.
Hanya saja City diklaim tidak berniat mengajukan tawaran resmi, hingga Isco memberikan sinyal pada mereka bahwa ia memang benar-benar sudah tidak betah di Bernabeu dan tertarik dengan kans bermain di Inggris. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Memilih Madrid Adalah Keputusan Penting'
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 22:51 -
Benitez Tegaskan Tak Ada Niat Gaet De Gea
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 22:25 -
Benitez: Benzema Tidak Akan Kemana-mana
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 22:19 -
Ronaldo dan Benzema Dicoret Dari Skuat Madrid
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 21:45 -
Liverpool Masih Terus Kejar Illarramendi
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 18:16
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10