Man of the Match Real Madrid vs Rayo Vallecano: Stole Dimitrievski
Abdi Rafi Akmal | 6 November 2023 05:20
Bola.net - Stole Dimitrievski terpilih menjadi pemain terbaik pada laga Real Madrid vs Rayo Vallecano, Senin (6/11/2023) WIB. Kipernya Rayo ini berjasa besar menahan imbang Madrid.
Laga pekan ke-12 Liga Spanyol yang berlangsung di Santiago Bernabeu berkesudahan tanpa gol alias 0-0 antara Madrid dan Vallecano, Senin (6/11/2023) WIB.
Dimitrievski jadi pemain yang menggagalkan sejumlah peluang Madrid. Refleksnya yang cepat dan pembacaan bola yang bagus jadi kuncinya mencegah gawang Rayo dari kebobolan.
Caranya mengomandoi lini belakang juga patut diacungi jempol. Kiper berusia 29 tahun itu menjaga lini belakang Rayo tetap solid, meski diacak-acak para pemain Madrid.
Statistik Stole Dimitrievski
Menit bermain: 90
Penyelamatan: 5/5 (100%)
Penyelamatan tembakan dari dalam kotak penalti: 4
xGOT: 0,88
Pemulihan: 7
Klasemen La Liga
Baca Juga:
- Link Live Streaming La Liga Real Madrid vs Rayo Vallecano di Vidio
- Minggu Lalu Gak Pantas Kalah, Minggu Ini Gak Pantas Menang, Dasar Barcelona!
- Jude Bellingham Gak Ada Kurangnya, Sekarang Tinggal Konsisten!
- Barcelona Main Buruk, Masih Terbayang-bayang Kalah dari Real Madrid Sih!
- Rebutan Juara Liga Spanyol: Ini 3 Tim yang Disebut Ancelotti Jadi Rival Real Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming La Liga Real Madrid vs Rayo Vallecano di Vidio
Liga Spanyol 5 November 2023, 23:59 -
Rebutan Juara Liga Spanyol: Ini 3 Tim yang Disebut Ancelotti Jadi Rival Real Madrid
Liga Spanyol 5 November 2023, 20:30 -
Minggu Lalu Gak Pantas Kalah, Minggu Ini Gak Pantas Menang, Dasar Barcelona!
Liga Spanyol 5 November 2023, 20:00 -
Jude Bellingham Gak Ada Kurangnya, Sekarang Tinggal Konsisten!
Liga Spanyol 5 November 2023, 19:30 -
Gol Bellingham Lebih Banyak dari Penyerang? Real Madrid Woles Tuh!
Liga Spanyol 5 November 2023, 19:00
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39