Man of the Match Barcelona vs Cadiz: Jeremias Ledesma
Ari Prayoga | 19 April 2022 04:07
Bola.net - Jeremias Ledesma terpilih menjadi pemain terbaik dari laga La Liga 2021/22 jornada 32 yang mempertemukan Barcelona versus Cadiz di Camp Nou, Selasa (19/4/2022) dini hari WIB.
Cadiz sukses memenangi laga ini dengan skor 1-0. Setelah bermain imbang 0-0 di babak pertama, Barcelona kecolongan oleh gol Lucas Perez di awal babak kedua.
Berkat hasil ini, Cadiz sukses keluar dari zona degradasi. Cadiz saat ini menghuni posisi 16 dengan poin 31. Sementara itu, Barca tetap tertahan di peringkat dua dengan poin 60.
Jeremias Ledesma Memesona
Ledesma tampil brilian dengan enam kali melakukan penyelamatan. Para penyerang Barca pun dibuat frustrasi dengan performa Ledesma.
Tak cuma itu, Ledesma juga berkali-kali terlibat pada situasi krusial untuk menggagalkan peluang emas yang didapat Barcelona.
La Liga pun memilih Ledesma sebagai Man of the Match duel Barcelona versus Cadiz ini.
Klasemen La Liga
Sumber: La Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal dan Live Streaming Barcelona vs Cadiz di Vidio
Liga Spanyol 18 April 2022, 22:25 -
Jika Lewandowski Gagal, Barcelona Bakal Comot Gabriel Jesus
Liga Spanyol 18 April 2022, 19:00 -
Cedera Parah, Musim Pedri Berakhir Lebih Cepat
Liga Spanyol 18 April 2022, 18:20 -
Liverpool Intensifkan Upayanya untuk Bajak Gavi dari Barcelona
Liga Inggris 18 April 2022, 17:56
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39