Madrid Tunda Perpanjangan Kontrak Higuain
Editor Bolanet | 17 November 2012 00:01
Higuain sejatinya nyaris bergabung dengan pada bursa transfer lalu. Musim lalu Higuain memang lebih banyak berada di bawah bayang-bayang Karim Benzema dalam perebutan tempat sebagai penyerang tengah Madrid.
Jose Mourinho berhasil membujuk Higuain untuk tetap bersama Madrid dengan menjanjikan kesempatan bermain yang lebih banyak. Musim ini El Pipita tampil bagus, namun para petinggi Los Blancos nampaknya masih belum terlalu puas dengan performanya.
Selain masalah kualitasnya sendiri, masa depan Higuain di Madrid juga terancam oleh Radamel Falcao. madrid disebut akan berusaha membeli dan jika berhasil, maka yang akan dikorbankan adalah Higuain.
Madrid sempat akan menawarkan perpanjangan kontrak hingga 2016 untuk Higuain, namun rencana itu akhirnya ditunda. Jika memperpanjang kontrak, maka Madrid harus bersedia menaikkan gaji Higuain. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alex Dukung Ibrahimovic Menangkan Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 16 November 2012, 16:30 -
Zidane: Ibrahimovic Luar Biasa
Piala Dunia 16 November 2012, 08:00 -
Papin Terkesima Dengan Penampilan Ibrahimovic
Piala Dunia 16 November 2012, 06:00 -
Ibrahimovic Favoritkan Gol Pertamanya
Piala Dunia 15 November 2012, 20:30 -
Ibrahimovic Favoritkan Gol Pertamanya
Piala Dunia 15 November 2012, 20:30
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39