Madrid Super, Levante 'Beruntung' Kebobolan Tiga
Editor Bolanet | 10 Maret 2014 14:36
- dipaksa menelan kekalahan telak 3-0 saat menantang Real Madrid di Santiago Bernabeu, Minggu (9/3). Namun jika berkaca statistik, maka tim tamu pantas bersyukur mereka 'cuma' kebobolan tiga gol.
Los Blancos membuka keunggulan pada menit 11 lewat sundulan Cristiano Ronaldo, sebelum menjauh dengan gol (49') dan gol bunuh diri Nikos Karabelas di menit 81.
Statistik Opta menunjukkan jika Madrid tampil jauh lebih superior dengan menguasai 71,4% bola - rekor terbaik mereka di laga kompetitif sejak dibesut Carlo Ancelotti, meski superioritas itu tentu berkaitan fakta Levante bermain dengan 10 orang sejak menit 64 menyusul kartu merah David Navarro.
Di luar penguasaan bola, tampilan super Madrid juga nampak dari tiga kali gol mereka digagalkan tiang gawang - jumlah terbanyak dalam satu laga musim ini. Selain itu statistik paling cemerlang kiper Levante, Keylor Navas sepanjang liga musim ini dengan delapan penyelamatan juga mampu mencegah hujan gol Madrid.
Dengan kedahsyatan mereka musim ini, akankah Madrid melaju menjadi kampiun liga? Share berita ini dengan rekan dan kolega, sembari sisipkan komentar cerdas Anda. [initial]
(opta/row)
Los Blancos membuka keunggulan pada menit 11 lewat sundulan Cristiano Ronaldo, sebelum menjauh dengan gol (49') dan gol bunuh diri Nikos Karabelas di menit 81.
Statistik Opta menunjukkan jika Madrid tampil jauh lebih superior dengan menguasai 71,4% bola - rekor terbaik mereka di laga kompetitif sejak dibesut Carlo Ancelotti, meski superioritas itu tentu berkaitan fakta Levante bermain dengan 10 orang sejak menit 64 menyusul kartu merah David Navarro.
Di luar penguasaan bola, tampilan super Madrid juga nampak dari tiga kali gol mereka digagalkan tiang gawang - jumlah terbanyak dalam satu laga musim ini. Selain itu statistik paling cemerlang kiper Levante, Keylor Navas sepanjang liga musim ini dengan delapan penyelamatan juga mampu mencegah hujan gol Madrid.
Dengan kedahsyatan mereka musim ini, akankah Madrid melaju menjadi kampiun liga? Share berita ini dengan rekan dan kolega, sembari sisipkan komentar cerdas Anda. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berkostum Batman dan Goda Banteng, Illaramendi Didenda Madrid
Bolatainment 9 Maret 2014, 23:35 -
Madrid Minta 25 Juta Pound Untuk Morata?
Liga Champions 9 Maret 2014, 21:57 -
Jumpa Madrid, Levante Siapkan Kiper Terbaik Dunia
Liga Spanyol 9 Maret 2014, 05:30 -
Zidane Sebut Benzema Sosok Introvert
Liga Spanyol 9 Maret 2014, 04:50 -
Zidane: Ronaldo Datang Pertama dan Pulang Terakhir Saat Latihan
Liga Spanyol 9 Maret 2014, 04:27
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39