Madrid Segera Perpanjang Kontrak Bale dan Ronaldo
Editor Bolanet | 12 Mei 2016 11:25
Sempat divonis tak bakal meraih satu pun trofi musim ini, Real mampu bangkit usai memecat Rafael Benitez dan menggantikannya dengan Zinedine Zidane di pertengahan musim. Mereka kini menempel ketat di La Liga dan sudah memastikan masuk ke final Liga Champions.
Ronaldo sempat membuat hat-trick ke gawang dan membawa Madrid lolos ke semifinal, usai sebelumnya kalah di Jerman. Sementara gol Bale ke gawang Manchester City, plus aksinya di La Liga, membuat Madrid terus menghidupkan asa untuk meraih double winners.
Menurut laporan AS, Madrid bakal memperpanjang kontrak Bale, yang sejatinya masih berlaku hingga 2019, menjadi 2021. Sementara Ronaldo, yang kontraknya bakal berakhir pada 2018, akan diperpanjang hingga 2020 atau 2021.
Bale sendiri kabarnya bakal menerima kenaikan gaji dengan adanya kontrak baru. Winger Wales, yang kini menerima gaji 9 juta euro per musim, bakal hampir selevel dengan Ronaldo, yang menerima sekitar 20,5 juta euro per musim dan akan menjadi pemain kedua dengan bayaran termahal di klub, mengalahkan Sergio Ramos (10 juta euro per musim).
Bale dan Ronaldo sempat dikaitkan dengan isu kepindahan di musim panas dan Madrid berharap kontrak baru bakal membuat semua rumor tersebut menghilang dengan sendirinya dalam waktu dekat. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal di La Liga, Juanfran Siap Amuk Madrid di Liga Champions
Liga Champions 11 Mei 2016, 22:42 -
Lopez Menyesal Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 11 Mei 2016, 19:01 -
Morientes: De Gea Terbaik, Bisa Lampaui Casillas di Real Madrid
Liga Inggris 11 Mei 2016, 15:35 -
Lopez: Madrid Punya Kans 50 Persen Juara Liga Champions
Liga Champions 11 Mei 2016, 15:32 -
Lopez: Mourinho Tak Memandang Nama, Tapi Kerja Keras
Liga Spanyol 11 Mei 2016, 15:31
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39