Madrid Rencana Boyong Griezmann
Editor Bolanet | 14 Oktober 2015 07:46
Striker Atletico Madrid telah menjadi salah satu pemain yang paling diinginkan saat ini.
Chelsea telah mengamati pemain berusia 24 tahun di musim panas dan bahkan sempat ingin menawarnya 28 juta pounds. Manchester United juga disebut tertarik dengan pemain yang sama.
Namun demikian, Griezmann mengikat kontrak baru dan akan terus ada di Vicente Calderon hingga 2020, selain itu ia dipercaya punya klausul yang bakal membuat para klub peminat gentar.
Namun menurut talkSPORT, rival Atletico, Real, akan mengajukan tawaran dengan jumlah besar yang takkan bisa mereka tolak di bulan Januari mendatang.
Laporan itu mengatakan bahwa klub ingin menduetkan Griezmann dengan sang kompatriot, Karim Benzema, di lini depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hanya Ronaldo yang Bisa Menangkan Empat Golden Shoe
Liga Spanyol 13 Oktober 2015, 20:46 -
Ronaldo Sebut Raih Golden Boot karena Real Madrid
Liga Spanyol 13 Oktober 2015, 20:10 -
Menerima Sepatu Emas Keempat, Ronaldo Belum Puas
Liga Spanyol 13 Oktober 2015, 19:56 -
Inter Milan Ingin Selamatkan Karir Jese
Liga Italia 13 Oktober 2015, 18:56 -
Ronaldo Siap Terima Penghargaan Sepatu Emas yang Keempat
Liga Spanyol 13 Oktober 2015, 16:03
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39