Madrid Rela Sengaja Singkirkan Navas demi De Gea
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 15:12
Jugones mengatkan bahwa Florentino masih terobsesi dengan kiper nomor satu Spanyol dan siap membuang Keylor Navas untuk membuka ruang bagi kedatangan De Gea.
Disebutkan bahwa bocoran informasi yang beredar dari manajemen Madrid mengatakan kini tim tengah bekerja sama dengan media lokal untuk menumbuhkan opini bahwa performa Keylor Navas tengah meragukan.
Pemain Kosta Rika baru mulai kembali ke tim utama usai ia menjalani operasi dan sempat dianggap sebagai biang kegagalan Madrid meraih angka penuh, usai kemasukan gol di pertandingan melawan Borussia Dortmund dan Eibar.
Jajaran manajemen Madrid kini merasa bahwa Keylor Navas tengah mengalami penurunan dan siap untuk melepasnya demi David de Gea.
Namun demikian, Madrid tengah terkena hukuman transfer FIFA dan tidak bisa membeli pemain hingga 2018 mendatang. [initial]
(jug/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengintip Kemewahan Hotel Baru Ronaldo di Lisbon, Portugal
Bolatainment 4 Oktober 2016, 23:25 -
Meski Impikan Madrid, Aubameyang Tetap Buka Pintu Bagi PSG
Liga Champions 4 Oktober 2016, 22:20 -
Winger Belia Liverpool Ini Idolakan Bale dan Ramsey
Liga Inggris 4 Oktober 2016, 21:43 -
Valdano Ungkap Penyebab Rentetan Hasil Imbang
Liga Spanyol 4 Oktober 2016, 21:21 -
Aubameyang Optimis Akan Bermain Bagi Real Madrid
Liga Champions 4 Oktober 2016, 21:07
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39