Madrid Minati Bek Muda Wolfsburg
Editor Bolanet | 7 Mei 2014 14:53
Bek yang masih berusia 21 tahun tersebut dikabarkan diamati langsung oleh perwakilan Los Blancos, kala dirinya sedang beraksi di laga antara Wolfsburg dan Stuttgart pekan lalu, menurut laporan ISF.
Rodriguez pernah dihubungkan dengan Madrid di musim panas sebelumnya, namun hal tersebut kemudian tetap menjadi rumor tanpa ada kesepakatan terjadi. Namun kali ini nampaknya tim asuhan Carlo Ancelotti serius mendatangkan pemain asal Swiss tersebut.
, salah satu bek Madrid, kerap tampil inkonsisten di sepanjang musim ini dan untuk itulah klub tengah mencari setidaknya dua bek anyar untuk memberikan solusi atas masalah tersebut.
Namun patut diingat bahwa pemandu bakat Madrid dilaporkan sudah banyak terlihat di berbagai pertandingan musim ini, namun tak banyak di antaranya yang berakhir dengan kesepakatan transfer. [initial]
(isf/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Puji Karakter Pemain Madrid
Liga Spanyol 6 Mei 2014, 22:22 -
Performa Benzema Tak Khawatirkan Ancelotti
Liga Spanyol 6 Mei 2014, 21:49 -
Ancelotti Pilih Illarramendi Gantikan Xabi di Final UCL
Liga Champions 6 Mei 2014, 20:45 -
Ancelotti Terkejut Tiga Besar Gagal Menang
Liga Spanyol 6 Mei 2014, 20:26 -
Ancelotti Incar Sempurna di Tiga Laga Tersisa
Liga Spanyol 6 Mei 2014, 19:45
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39