Madrid Melempem, Xavi Enggan Sebut Barca Favorit Juara
Editor Bolanet | 9 Februari 2015 21:05
Kemenangan atas Athletic Bilbao, Senin (09/2) dini hari tadi membuat Barca kini hanya berselisih satu poin dari Real Madrid yang kalah lawan Atletico Madrid. Posisi tersebut membuat Barca diuntungkan karena Madrid masih harus melawat ke Camp Nou.
Meskipun banyak pihak yang menyebut Barca kini favorit karena hal itu, namun Xavi justru menilai timnya bukanlah favorit karena masih banyak laga lain yang juga menentukan.
Barca favorit? tidak sama sekali. Perjalanan masih panjang dan sekarang kami punya perasaan bagus. Itu menunjukkan bahwa kami telah bekerja dengan baik. Kami harus ambil keuntungan itu, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Neuer Fantastis, Tapi Ronaldo Alien
Liga Spanyol 8 Februari 2015, 23:39 -
Usai Dibantai Atleti, Ronaldo Tetap Berpesta
Bolatainment 8 Februari 2015, 21:47 -
Ronaldo Sebut Wartawan Tak Cerdas
Liga Spanyol 8 Februari 2015, 20:53 -
Griezmann Akui Tumbangkan Real Madrid Bukan Hal Mudah
Liga Spanyol 8 Februari 2015, 19:47 -
Kapten Atletico: Kami Mendominasi dan Lebih Baik Dari Real Madrid
Liga Spanyol 8 Februari 2015, 19:16
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39