Madrid Mau Jegal Chelsea Pulangkan Matic
Editor Bolanet | 1 Juli 2013 11:22
Pemain asal Serbia berusia 24 tahun itu 'dibuang' Chelsea ke Portugal pada musim panas 2011. Ia dikorbankan demi meyakinkan Benfica melepas David Luiz ke Stamford Bridge. Namun di Estadio da Luz, ia malah bersinar dan jadi salah satu pilar kekuatan Benfica.
Selain The Blues, servis Matic kabarnya juga menarik minat raksasa Eropa lain macam Paris Saint-Germain, Manchester United dan AS Monaco. Dan menurut harian Portugal Record, kini muncul pemain baru setelah Madrid pun menunjukkan minat mereka.
Matic sendiri menegaskan dirinya bahagia di Benfica dan ingin bertahan demi mempersembahkan gelar untuk klub. Namun andai tawaran riil dari sederet raksasa Eropa tersebut meluncur padanya, ia kemungkinan takkan bisa menolak rayuan untuk hengkang. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Tertarik Datangkan 'The New Cristiano Ronaldo'
Liga Inggris 30 Juni 2013, 19:30 -
Moyes Ajak Rooney Duduk Bersama
Liga Inggris 30 Juni 2013, 12:30 -
Arbeloa: Pemerintah Spanyol Diuntungkan Keberadaan Mourinho
Liga Spanyol 30 Juni 2013, 04:00 -
Minta John Ruddy, Mourinho Ditolak Norwich
Liga Inggris 29 Juni 2013, 12:46 -
Messi: Mourinho Tak Bakal Gagal di Chelsea
Liga Inggris 29 Juni 2013, 12:15
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39